Selasa, Juni 30, 2009

ENERGI ALTERNATIF UNTUK JARINGAN WIFI

PV Cell Basics
• Semikonduktor silikon positif transparan dan negative silicon backing
• Cahaya masuk (photons) menyebabkan elektron-elektron berenergi begrerak ke n-silikon dan keluar konektor

• Tegangan nominal 0.55 V memerlukan hubungan seri untuk mendapatkan tegangan yang berguna sebesar 16 V
• 3% hingga 17%

Pengendali Arus (Charge controller)
•Pengendalian arus listrik untuk melindungi batrai
• Diskonek baterai bila tegangan jauh turun (tipikalnya adalah 10.6 V)
• Lepaskan arus listrik bila tegangan listrik naik hingga tinggi (tipikalnya 14V)
• Diskonekkan Panel Solar Sel pada malam hari

Cadangan Energi
• Energi dapat tersimpan secara kimiawi
• Secara fisika terdapat dalam bendungan air yang tinggi

• Listrik
• Roda gaya/kincir (Flywheels)


Inverter
• Inverter merubah secara langsung arus tegangan rendah menjadi 120 VAC
• Input DC 12v atau 24v DC
• Besar kehilangan arus konversi DC ke AC conversion sekitar 20%

Skema setingan yang umum – nilai investasi sekitar$2250

Mikro-hidroelektrik

Mengukur ketinggian (metode carpenter’s level)

Mengukur ketinggian menggunakan inclinometer

Mengukur aliran air (bucket method)

Bendungan Sederhana

Perpipaan dan pondasi semen


Turbine dan Generator kapasitas 1kw

Kumpulan Unit Micro-Hydro Plant – invsetasi sebesar $5k USD

Turbin berpenggerrak tenaga angin

Turbin tenaga angin berukuran kecil – nilai investasi sekitar $2450

Spesifikasi teknisnya:

• Bergey XL-1
• Rotor Diameter: 2.5 m
• Rated Wind Speed: 11 m/s
• Rated Power: 1000 Watts
• not incl tower
sumber: www.bergey.com

Penaksiran lokasi/tempat sumber tenaga angin

• Mengukur kecepatan angin selama 1 tahun
• Sekurang-kurangnya pada ketinggian 10 meter diatas gedung, dan jarak pepohonan tak lebih dari 150 meter.

Buat sendiri…

Kebutuhan Daya pada pusat layanan internet

Kebutuhan daya pada infrastruktut WiFi

Biaya

• Kebutuhan biaya pendukung daya sebuah WRT54GL

Sebuah Pendekatan WiFi Yang Ramah Lingkungan

Contoh Proyek Warung Internet Berteknologi Ramah Lingkungan

Referensi: http://wireless.ictp.it/school_2008/

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Anak ku Chrisna

Lilypie Kids Birthday tickers

Anak ku Christoffel

Lilypie - Personal pictureLilypie Kids Birthday tickers